Ketika Para Diplomat Ceritakan Pengalamannya Dalam Buku

Sejumlah diplomat dari Kementerian Luar Negeri (Kemlu) yang pernah bertugas di berbagai seantero dunia bertemu di Qi Lounge-Hotel Sultan Jakarta (18/2

Presiden Jokowi saat melantik beberapa dubes RI
Jakarta (Indonesia Mandiri) – Sejumlah diplomat dari Kementerian Luar Negeri (Kemlu) yang pernah bertugas di berbagai seantero dunia bertemu di Qi Lounge-Hotel Sultan Jakarta (18/2). Mereka hadir dalam acara yang digagas CH (Chappy Hakim) Institute, yang menggelar acara Literasi Akhir Pekan: Jilid 3.

Istilah “Literasi” ini menjadi menarik, karena memang dalam acara dikemas cukup santai sambil diiringi live band The Playsets, yang dimiliki oleh mantan Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau 2002-2005) Marsekal TNI Purn. Chappy Hakim, ternyata menghadirkan tiga diplomat handal yang merekam pengalamannya dalam bentuk buku.

Ketiga diplomat tersebut adalah Darmansjah Djumala (Duta Besar RI di Polandia dan Austria) , Dian Wirengjurit (Dubes RI di Iran), serta Andradjati (Dubes RI untuk Senegal). Nah, pengalaman mereka malang-melintang di berbagai negara (termasuk saat bertugas sebagai Dubes) inilah yang kemudiana dituangkan dalam bentuk buku.

Darmansyah dengan buku berjudul “Diplomasi Membumi, Narasi Cita Diplomat Indonesia. Sedangkan buku karya Dian berjudul “lran, Nuklir, Sanksi Militer, dan Diplomasi.” serta Andradjati berjudul “Diplomasi Empat Benua.”

Intinya, karya buku tersebut yang dibantu penerbitannya oleh Kompas-Gramedia, memiliki pesan yang sangat baik untuk diketahui masyarakat luas. “Karena tugas diplomat selama ini terkesan kerjanya elitis, penampilan rapih, pakai mobil mewah. Tapi kita kerja konkrit, memajukan ekonomi dan perlindungan warga Indonesia. Jadi kerja untuk rakyat, demokratisasi diplomasi,” ucap Darmansyah.
Chappy Hakim (pakai topi koboi) ajak masyarakat gemar membuat dan membaca buku  

Lalu, Dian menceritakan pengalamannya di Iran, di mana banyak informasi kurang tepat selama ini beredar di negeri Para Mullah ini. Menurutnya, soal isu senjata nuklir yang sering disorot media Barat banyak tidak berdasar fakta. Produksi minyak Iran juga masih besar sehingga negeri ini bisa tetap tumbuh meski terkena embargo. Sedangkan Andradjati banyak mengulas pengalamannya membantu membebaskan warga Indonesia yang terdampar di Afrika.

Bagi Chappy Hakim, penggagas acara literasi, kegiatannya ini bukan untuk “adu kekuatan” untuk membedah isi buku. Tapi lebih ke arah mengajak masyarakat untuk produktif membuat buku, sehingga publik pun menjadi gemar membaca (ma).

Foto: Istimewa
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Ketika Para Diplomat Ceritakan Pengalamannya Dalam Buku
Ketika Para Diplomat Ceritakan Pengalamannya Dalam Buku
Sejumlah diplomat dari Kementerian Luar Negeri (Kemlu) yang pernah bertugas di berbagai seantero dunia bertemu di Qi Lounge-Hotel Sultan Jakarta (18/2
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7heNyqCX60VFg_WBrC8mB3i6fsqXECfycG5cCfWf3nv2_OkEjS6l8EH3iMxxZqvCkfY7yTC4FsA6MmvZxPyR1nQ0lTeMSqsn3eRmeikB-ENcnDLdgOMaFwJV8gUjPgdvRqA0D5_NmWIgtX1BHD5sMoick0k530PD_WajAdkLegLJPAijs0WuT4O3R/w640-h480/Indonesia%20Mandiri%20-%20Presiden%20Jokowi%20saat%20melantik%20beberapa%20dubes%20RI.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7heNyqCX60VFg_WBrC8mB3i6fsqXECfycG5cCfWf3nv2_OkEjS6l8EH3iMxxZqvCkfY7yTC4FsA6MmvZxPyR1nQ0lTeMSqsn3eRmeikB-ENcnDLdgOMaFwJV8gUjPgdvRqA0D5_NmWIgtX1BHD5sMoick0k530PD_WajAdkLegLJPAijs0WuT4O3R/s72-w640-c-h480/Indonesia%20Mandiri%20-%20Presiden%20Jokowi%20saat%20melantik%20beberapa%20dubes%20RI.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2023/02/ketika-para-diplomat-ceritakan.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2023/02/ketika-para-diplomat-ceritakan.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy