Bantuan Logistik Dari Udara Terus Dilakukan Helikopter TNI AU

TNI AU terus kerahkan sejumlah helikopter dalam percepatan penya onluran logistik ke daerah terdampak bencana gempa Cianjur, terutama yang sulit dijan

Helikopter TNI AU distribusi bantuan di daerah yang sulit dijangkau
Cianjur/Jabar (Indonesia Mandiri) – TNI AU terus kerahkan sejumlah helikopter dalam percepatan penya onluran logistik ke daerah terdampak bencana gempa Cianjur, terutama yang sulit dijangkau jalur darat.

Bantuan logistik yang didistribusikan berupa Sembako dan kebutuhan lainya, dilakukan helikopter Super Puma NAS-332 Skadron Udara 6 Lanud Atang Sendjaya, dengan teknik Dropping Helibox melalui udara ke daerah terisolir (25/11). Bantuan didisitribusikan ke lokasi yang menjadi posko pengungsian, yaitu Pedesaan Padalayu, wilayah selatan Cianjur.

Helikopter TNI AU juga melakukan penerbangan dorongan logistik (dorlog) Sembako ke lapangan Brimob Cipanas sebagai Posko Bantuan TNI AU, mendukung dapur darurat para korban gempa bumi Cianjur.

Helikopter SA-330 Puma dipiloti Kapten Pnb Bima "Firefly" dan Lettu Pnb Indra "Haizum", berhasil mendaratkan bantuan logistik dan diserah kepada Tim Tanggap Bencana Lanud Atang Sendjaja menuju posko. Selanjutnya didistribusikan kepada masyarakat terdampak bencana gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat.
Bantuan personil TNI AU berkoordinasi dengan Posko di darat
Selain itu, TNI AU juga melayani masyarakat di sejumlah posko pengungsian yang didirikan di lokasi bencana, diantaranya Posko TNI AU di Cihereng, Bunukasih, dan Ciputri. Di Posko TNI AU Cihereng terdapat 150 pengungsi dan 2.000 warga. Di Posko dengan kekuatan 25 personel ini, dilaksanakan distribusi bantuan, kesehatan lapangan, dan trauma healing kepada anak-anak

Di Posko Bunukasih, personel Batalyon Kesehatan Mabesau dan Kopasgat gelar pengobatan umum, karya bakti berupa perbaikan rumah penduduk, dapur umum dan distribusi bantuan sosial. Sedangkan di posko Ciputri, terdapat 300 pengungsi dan 724 warga. Posko dengan kekuatan 30 personel TNI AU ini melaksanakan pendistribusian bantuan sosial, dapur lapangan dan pendataan relawan serta mendata kebutuhan pengungsi yang ada disekitarnya (bp).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Bantuan Logistik Dari Udara Terus Dilakukan Helikopter TNI AU
Bantuan Logistik Dari Udara Terus Dilakukan Helikopter TNI AU
TNI AU terus kerahkan sejumlah helikopter dalam percepatan penya onluran logistik ke daerah terdampak bencana gempa Cianjur, terutama yang sulit dijan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOA43Aukz3WFkBZT1E_0UqJq1j8YvSUT4GdalEfdAxR-JrxHLKr54dwULaF_ZkQTZ9Clo1wSNY0K8XYRTDmyDMic1Imjrn1xVmjJ5LGAxGdxQpitjab0UusIPHSU_D56n9XsjGYaQrJ4o7dyfSye0mr0nmqQ5drOt_Ofx-LMTIB7-545NZnp5WCBcr/w640-h426/WhatsApp%20Image%202022-11-26%20at%2008.56.15.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOA43Aukz3WFkBZT1E_0UqJq1j8YvSUT4GdalEfdAxR-JrxHLKr54dwULaF_ZkQTZ9Clo1wSNY0K8XYRTDmyDMic1Imjrn1xVmjJ5LGAxGdxQpitjab0UusIPHSU_D56n9XsjGYaQrJ4o7dyfSye0mr0nmqQ5drOt_Ofx-LMTIB7-545NZnp5WCBcr/s72-w640-c-h426/WhatsApp%20Image%202022-11-26%20at%2008.56.15.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2022/11/bantuan-logistik-dari-udara-terus.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2022/11/bantuan-logistik-dari-udara-terus.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy