Dua Anak Petani Lulus Terbaik Sebagai Bintara TNI AD

“Saya berpesan agar senantiasa memegang teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan Delapan Wajib TNI dalam menjalankan tugas disatuan serta menjadi patrio

Salah satu bintara yang lulus sujud syukur dihadapan orang tuanya
Magelang
 (IndonesiaMandiri) – “Saya berpesan agar senantiasa memegang teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan Delapan Wajib TNI dalam menjalankan tugas disatuan serta menjadi patriot pembela kedaulatan dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia” ucap amanat Pangdam IV/Diponegoro, diwakili Kasdam Brigjen TNI Widi Prasetijono, saat memimpin upacara penutupan Pendidikan Pertama Bintara TNI AD TA. 2020 di Lapangan dr. Koesen Hirohoesodo, Rindam IV/Diponegoro, Magelang, Jawa Tengah, beberapa hari lalu.

Sebagai informasi, lulusan terbaik satu diraih Serda Khairul Anam asal Blora putra Bapak Mungat yang berprofesi sebagai Petani. Terbaik dua Serda Bahtiar Anton Bagaskoro asal Grobogan putra dari Bapak Kandar profesi sebagai Petani.  Dan terbaik tiga diraih Serda Muhamad Erlambang asal Batang putra dari Sertu Teguh Wiyono anggota Kodim 0736/Batang.

Pangdam menyampaikan ucapan selamat kepada  para mantan Siswa  Dikmaba TNI AD TA. 2020, atas keberhasilannya menyelesaikan pendidikan dan dilantik menjadi Bintara TNI AD dengan pangkat Sersan Dua.

Ini merupakan titik awal meniti karier sebagai anggota TNI AD. Setelahnya, sebanyak 130 prajurit ini harus mengikuti pembekalan lanjutan pendidikan Tahap II sesuai kejuruannya. Selama 6 bulan pendidikan sejak 28 September 2020 lalu, mereka sudah diberi pembekalan materi dasar keprajuritan golongan Bintara dan bekal awal pengabdian untuk menanamkan rasa bangga terhadap korps TNI AD.

Hal ini penting dilakukan demi terlaksananya tugas di satuan baru sehingga mampu untuk menjadi prajurit TNI AD yang tangguh, kuat, profesional, dicintai dan mencintai rakyat.

“Kepada Danrindam beserta staf, para Gumil dan Pelatih saya ucapkan terima kasih serta penghargaan yang tulus atas terselenggaranya pendidikan ini, walaupun masih dalam kondisi pandemi Covid-19 pendidikan tetap berjalan dengan baik.Selanjutnya lakukan evaluasi terhadap sistem dan kurikulum pendidikan guna meningkatkan kualitas hasil didik, serta koordinasi dengan Satuan pengguna,” tegas Pangdam (ma).

Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Dua Anak Petani Lulus Terbaik Sebagai Bintara TNI AD
Dua Anak Petani Lulus Terbaik Sebagai Bintara TNI AD
“Saya berpesan agar senantiasa memegang teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan Delapan Wajib TNI dalam menjalankan tugas disatuan serta menjadi patrio
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEisHaOWNirUWMUngXW37oDYR2By21WvC9lmUhSzjNPPw2l2uFlFBJeozjLd8V_ukEmv7LenzTUDgqo1yueCuC7_2y77FownN7z4Vvf-OhH32PXNhIlYyJcf9uiBxDTM7HnKLg2KZ8f8wJs/w400-h326/sujudsyukur_kodam4.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEisHaOWNirUWMUngXW37oDYR2By21WvC9lmUhSzjNPPw2l2uFlFBJeozjLd8V_ukEmv7LenzTUDgqo1yueCuC7_2y77FownN7z4Vvf-OhH32PXNhIlYyJcf9uiBxDTM7HnKLg2KZ8f8wJs/s72-w400-c-h326/sujudsyukur_kodam4.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2021/02/dua-anak-petani-lulus-terbaik-sebagai.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2021/02/dua-anak-petani-lulus-terbaik-sebagai.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy