Menko Luhut Dialog Dengan Tiga Ilmuwan Muda Indonesia Di AS

Menko Luhut ajak ilmuwan muda Indonesia di AS untuk juga ikut membangun hilirisasi di Tanah Air Washington DC ( IndonesiaMandiri ) - Me...

Menko Luhut ajak ilmuwan muda Indonesia di AS untuk juga ikut membangun hilirisasi di Tanah Air
Washington DC (IndonesiaMandiri) - Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut B. Pandjaitan berjumpa dan dialog dengan tiga ilmuwan muda Indonesia yang kini sedang bekerja di Amerika Serikat (12/2).

Mereka adalah Oki Gunawan, 43 tahun, peneliti senior IBM yang menyelesaikan studi S3 nya di Universitas Princeton, dengan karya terbarunya alat sensor gempa. Oki telah memiliki paten dan sukses menciptakan rumus baru dalam ilmu fisika.


Kedua adalah Jonathan Mailoa, 30 tahun, lulusan S3 dari Massachusetts Institute of Technology (MIT) melakukan penelitian di bidang Litihun Baterai. Ketiga Rezi Pradipta, 37 tahun, S3 dari MIT yang sekarang dosen dan peneliti di Boston College. Ia saat ini sedang melakukan penelitian cuaca antariksa, serta sedang melakukan penelitian bersama LAPAN Bandung.


Menurut Luhut, peran dan kontribusi ilmuwan-ilmuwan muda Indonesia sangat dibutuhkan dalam program hilirisasi.
“Indonesia saat ini banyak dilirik oleh negara-negara lain, dalam program hilirisasi maupun membantu memajukan teknologi nasional dalam banyak bidang, seperti kelapa sawit, nikel, dan masih banyak lagi. Akibatnya ekonomi kita itu tidak cepat pertumbuhannya karena tidak ada nilai tambah. Jadi sekarang kita sedang menggalakkan penggunaan Tingkat Komponen Dalam Negeri/TKDN dan hilirisasi agar ada nilai tambahnya," jelas Luhut.



Luhut meminta para ilmuwan ini tak perlu berhenti dari pekerjaannya, tetapi mungkin mereka bisa cuti beberapa lama untuk tinggal dan membantu Indonesia. Saat dialog dengan para ilmuwan muda sambil makan malam tersebut hadir pula Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate dan Wakil Menteri Luar Negeri Mahendra Siregar (ma).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Menko Luhut Dialog Dengan Tiga Ilmuwan Muda Indonesia Di AS
Menko Luhut Dialog Dengan Tiga Ilmuwan Muda Indonesia Di AS
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgaGvJ8niMFqjlC0Eex8g2n9Ne9S6dDkC7qPB_rQiFb2E3MKY3di8Z_sCdn5pmKhf0EkdNxSkvSv7D4yJ-x_dYk9qGvf_OnwKskZYQr6tlP3b63K7acsYOZRYgnSuTizJSCPeoTX1vBcZ0/s400/PHOTO-2020-02-13-19-51-39.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgaGvJ8niMFqjlC0Eex8g2n9Ne9S6dDkC7qPB_rQiFb2E3MKY3di8Z_sCdn5pmKhf0EkdNxSkvSv7D4yJ-x_dYk9qGvf_OnwKskZYQr6tlP3b63K7acsYOZRYgnSuTizJSCPeoTX1vBcZ0/s72-c/PHOTO-2020-02-13-19-51-39.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2020/02/menko-luhut-dialog-dengan-tiga-ilmuwan.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2020/02/menko-luhut-dialog-dengan-tiga-ilmuwan.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy