Wabup Fakfak Ajak Warga Sukseskan TNI Manunggal Masuk Desa Ke-106

Menari bersama warnai dibukanya TMMD sebagai wujud kebersamaan di Fakfak Fakfak ( IndonesiaMandiri ) - “Saya minta, khususnya kepada a...

Menari bersama warnai dibukanya TMMD sebagai wujud kebersamaan di Fakfak
Fakfak (IndonesiaMandiri) - “Saya minta, khususnya kepada aparat pemerintahan Kampung Werpigan dan seluruh warga masyarakat agar dapat mendukung dan terlibat langsung dalam menyukseskan TMMD ke-106 di kampung ini, dengan semangat yang tinggi serta bersinergi dengan komponen yang lain,” ucap Wakil Bupati/Wabup Kabupaten Fakfak, Abraham Sopaheluwakan saat membuka Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-106/2019, di halaman SD Inpres Werpigan, Distrik Wartutin, Kabupaten Fakfak, Provinsi Papua Barat (2/9).

Bertema "Melalui TMMD Kita Wujudkan Pembangunan Untuk Kesejahteraan Masyarakat" di Kodam XVIII/Kasuari, berlangsung di wilayah Kodim 1803/Fakfak, mengambil lokasi/objek kegiatan di Kampung Werpigan. Wabup Fakfak menyebut, manfaat yang bisa diambil dari TMMD antara lain, dapat meningkatkan perekonomian masyarakat kampung, meningkatkan semangat gotong royong warga, menumbuhkan semangat dalam menjaga hasil pembangunan kampung, meningkatkan persatuan dan kesatuan, serta dapat meningkatkan wawasan kebangsaan dan cinta tanah air.

"Oleh karena itu, saya menyambut baik dan memberikan apresiasi serta menyampaikan terima kasih kepada Dandim 1803/Fakfak beserta seluruh personel TNI, Polri, dan seluruh pihak lain atas keterlibatannya mendukung pelaksanaan TMMD ke-106 tahun 2019 di Kampung Werpigan Distrik Wartutin ini," ucap Wabup Abraham .

Dalam kegiatan peresmian dimulainya TMMD 106 di wilayah Kodim 1803/Fakfak yang dihadiri Danrem 181/PVT Brigjen TNI Ignatius Yogo Triyono, MA., Dandim 1803/Fakfak Letkol Inf Yatiman beserta unsur Muspida Kabupaten Fakfak, ibu-ibu Persit KCK, personel Satgas TMMD 106, para pelajar, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat serta warga Kampung Werpigan ini, diwarnai dengan penampilan tarian daerah Papua, yaitu Tari Sawat, Yospan, dan Kaka Enda dari warga Kampung Werpigan, yang diikuti ibu-ibu Persit KCK (ma).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Wabup Fakfak Ajak Warga Sukseskan TNI Manunggal Masuk Desa Ke-106
Wabup Fakfak Ajak Warga Sukseskan TNI Manunggal Masuk Desa Ke-106
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOJmUFbSBdKc1aTIehKXVoUnX_Qo0GCWgr6fTm6gHYBOOLiFdg1bJQ7QwjJOIf9AP-kabjihLnyB50wNh-Laa7-C-akb7TFElsSEDCwffFSKGqHRkpQaJjB8Zxh609-BFRRRFaSe_DiDQ/s400/PHOTO-2019-10-03-04-17-28.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOJmUFbSBdKc1aTIehKXVoUnX_Qo0GCWgr6fTm6gHYBOOLiFdg1bJQ7QwjJOIf9AP-kabjihLnyB50wNh-Laa7-C-akb7TFElsSEDCwffFSKGqHRkpQaJjB8Zxh609-BFRRRFaSe_DiDQ/s72-c/PHOTO-2019-10-03-04-17-28.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/10/wabup-fakfak-ajak-warga-sukseskan-tni.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/10/wabup-fakfak-ajak-warga-sukseskan-tni.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy