Drone Killer, Senjata Pamungkas Modern Disegani Lawan (2)

Alat anti drone bisa ditempatkan diatas kendaraan tempur Jakarta (IndonesiaMandiri) - Perusahaan Polandia Advanced Protection Systems...

Alat anti drone bisa ditempatkan diatas kendaraan tempur

Jakarta (IndonesiaMandiri) - Perusahaan Polandia Advanced Protection Systems (APS) merupakan salah satu produsen kontra drone dengan produksinya Ctrl+Sky.  Menggunakan sistem detector akustik multi-sensor array. Sensor akustik juga dapat klasifikasi jenis drone spesifik dengan gambar dari masukan gambar- gambar penandaan yang sudah disediakan (library).  

Dengan jarak jangkauan 2.000 meter, system ini mampu menangkap gambar sasaran berresolusi tinggi menggunakan detector sinyal RF (pasif) dan radar X-band dengan kamera zoom pembesaran 30x.  Dengan demikian operator dapat menentukan secara positif sasaran UAS yang terdeteksi dan melakukan tindakan penetralan denga jamming sinyal control menggunakan multi-band directional jammer.

Dalam menghadapi UAS tidak selamanya harus dengan penghancuran sasaran (UAS) itu sendiri, tetapi juga dengan mengganggu data-link antara UAS dengan operatornya sehingga UAS bisa dikuasai dalam keadaan tidak rusak.  Battelle Labs DroneDefender merupakan salah satu pihak yang mengembangkan CUAS untuk menjaga wilayah udara dari drone komersial tanpa harus menyebabkan korban sampingan yang tidak perlu.  Alat yang diproduksi menggunakan gelombang radio untuk mengganggu frekuensi kendali UAS secara cepat dinetralisir sehingga tidak dapat dikendalikan lagi secara remote, termasuk menghancurkannya.  Perangkat (system) yang tersedia baik berupa system genggam (handheld) maupun vesi yang ditempatkan pada pos permanen.  Bobotnya sekitar 6,8 kg dengan jarak jangkauan sekitar 400 meter.

Produk lainnya adalah DroneGun Tactical dari DroneShield, Australia dan IXI DroneKiller.  Keduanya berbentuk senapan.  Keduanya secara simultan dapat mengganggu frekuansi radio (RF) pada frequency band (433MHz, 915MHz, 2.4GHz dan 5.8GHz), kemampuan GNSS (GPS, GLONASS), dan dapat memotong video-link ke pengendali UAS.  Karena sifatnya yang MANP (Man Portable), maka alat ini ideal untuk digunakan di garis depan pertahanan. USMC (Korps Marinr AS) telah melakukan uji-coba atas MADIS (Marine Air Defense Integrated System) untuk mendeteksi dan menetralisir drone dengan integrasikan radar, optic, jammer dan sensor deteksi pasif.  Saat ini USMC telah memiliki perangkat MADIS ringan yang dipasang pada platform kendaraan ringan Polaris MRZR dengan kendaraan sensor dan kendaraan komando.

Sistem CUAS lainnya dari Raytheon menggunakan High Power Microwave Energy (HMP) untuk mengganggu system kendali drone.  Sistem ini dapat menghadapi multiple target.  Energi tambahan dari system ini berupa system laser.  Sistem ini sejak April tahun 2018 tengah di uji-coba oleh pihak Angkatan Udara AS (USAF).  Dua unit system pernah digunakan secara  bersamaan dan berhasil menetralisir target UAS I dan II (mah/ab).

Foto: Istimewa


Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Drone Killer, Senjata Pamungkas Modern Disegani Lawan (2)
Drone Killer, Senjata Pamungkas Modern Disegani Lawan (2)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHNy1kak0F5Y7w0sSn8W5No7zoFTzA2o4VmQZP8m13Q2ewzkXINV2ggBDh4trczI9Sko3YExGIPVKR2hPmOB2W5KaVNHX-zw9syBXD0vRBO3TXrQDcMpJMeA1W60oGxCexLVciQdhtL2g/s400/Alat+anti+drone+bisa+ditempatkan+diatas+kendaraan+tempur.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHNy1kak0F5Y7w0sSn8W5No7zoFTzA2o4VmQZP8m13Q2ewzkXINV2ggBDh4trczI9Sko3YExGIPVKR2hPmOB2W5KaVNHX-zw9syBXD0vRBO3TXrQDcMpJMeA1W60oGxCexLVciQdhtL2g/s72-c/Alat+anti+drone+bisa+ditempatkan+diatas+kendaraan+tempur.JPG
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/06/drone-killer-senjata-pamungkas-modern_24.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/06/drone-killer-senjata-pamungkas-modern_24.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy