Angkutan Penyeberangan di Danau Toba Berjalan Lancar Selama Libur Lebaran

Masyarakat sekitar Danau Toba manfaatkan layanan kapal dengan tertib Danau Toba ( IndonesiaMandiri ) - Saat libur lebaran, angkutan pe...

Masyarakat sekitar Danau Toba manfaatkan layanan kapal dengan tertib
Danau Toba (IndonesiaMandiri) - Saat libur lebaran, angkutan penyeberangan dari daerah sekitar Danau Toba seperti Pulau Samosir menuju ke Danau Toba dilaporkan berjalan dengan lancar. Puncak arus balik terjadi pada Sabtu (8/6) atau H+2. 

Demikian disampaikan Staf Ahli Menteri Perhubungan Bidang Hukum dan Reformasi Birokrasi Umar Aris selaku ketua tim pemantauan transportasi penyeberangan di Danau Toba. “Secara visual keseluruhan penyeberangan pada Minggu (9/6), relatif menurun, sehingga dipastikan bahwa puncak arus balik di penyeberangan kawasan danau toba sudah terjadi pada Sabtu,” ucapnya.

Seperti di Pelabuhan Simanindo yang pada Minggu (9/6) melayani sebanyak 17 trip penyeberangan ke Danau Toba dari pagi hingga malam pukul 20.05 WIB. Kemudian dari Pelabuhan Ambarita melayani 5 trip dari pagi hingga pukul 20.10 WIB. Sementara dari Pelabuhan Tomok melayani 9 trip dari pagi hingga pukul 20.45 WIB.

Lebih lanjut Umar Aris telah melakukan pengawasan memastikan manifest penumpang sesuai, jumlah manifest tidak melebihi kapasitas yang ditentukan, mengecek kelengkapan surat atau buku pelaut Nakhoda dan awak kapal, serta memastikan adanya alat-alat keselamatan seperti pelampung (ma).

Foto: Istimewa
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Angkutan Penyeberangan di Danau Toba Berjalan Lancar Selama Libur Lebaran
Angkutan Penyeberangan di Danau Toba Berjalan Lancar Selama Libur Lebaran
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjeGVzJ6NuWd3jsUhLnr5-u47wlKqOr8eACajtOmvExEndxJU_cCL14-T4OmpQJT_PEQAuOvRgPIssE-jSz1REgPWs9qyqfSjkqjCva4qwk0vwNBueo5cmpYbaSlpD5nAB-jZUG-M8EYHo/s400/PHOTO-2019-06-10-21-31-53.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjeGVzJ6NuWd3jsUhLnr5-u47wlKqOr8eACajtOmvExEndxJU_cCL14-T4OmpQJT_PEQAuOvRgPIssE-jSz1REgPWs9qyqfSjkqjCva4qwk0vwNBueo5cmpYbaSlpD5nAB-jZUG-M8EYHo/s72-c/PHOTO-2019-06-10-21-31-53.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/06/angkutan-penyeberangan-di-danau-toba.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/06/angkutan-penyeberangan-di-danau-toba.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy