Program Proper Ajak Dunia Usaha Dukung SDGs di Indonesia

KLHK gencar jalankan program Proper ke dunia usaha Bandung (IndonesiaMandiri) - Dunia usaha atau industri sudah selayaknya ikut peduli...

KLHK gencar jalankan program Proper ke dunia usaha

Bandung (IndonesiaMandiri) - Dunia usaha atau industri sudah selayaknya ikut peduli dengan lingkungan sekitarnya. Karena Industri merupakan salah satu pilar pendorong pertumbuhan ekonomi strategis. Namun disisi lain juga dapat memberikan dampak negatif terhadap kualitas lingkungan. 

Itulah perlunya pemahaman yang sama. Salah satu program yang dilaksanakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan/KLHK untuk mendorong ketaatan industri terhadap peraturan bidang lingkungan hidup adalah Program Penilaian Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup yang dikenal dengan PROPER.

Program SDGs (Sustainable Development Goals) sudah mendunia. Makanya KLHK senantiasa ingatkan dunia usaha dengan kewajiban tanggung jawab sosial dan lingkungannya dalam mencapai SDGs sesuai dengan karakteristik dan kemampuan masing-masing. Hal ini yang dibahas KLHK bekerjasama dengan SDGs Center Universitas Padjajaran/Unpad pada Seminar “Kontribusi Dunia Usaha Dalam Mencapai SDGs di Indonesia” di Bandung, Jawa Barat (6/12). Seminar ini dibuka Direktur Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan KLHK, M.R. Karliansyah.

Adapun kriteria PROPER lebih dari ketaatan mensinergikan pengurangan dan pemanfaatan limbah B3, 3R (reduce, reuse, recycle), limbah padat non B3, efisiensi air, penurunan beban pencemaran air limbah, perlindungan keanekaragaman hayati dan pemberdayaan masyarakat. Pemerintah sebagai penggerak utama pencapaian tujuan SDGs memerlukan kolaborasi dan dukungan dari seluruh pemangku kepentingan yaitu industri (sektor swasta/bisnis), media, masyarakat, NGOs, lembaga pendidikan dan stakeholders lainnya (dk).

Foto: Dok. KLHK
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Program Proper Ajak Dunia Usaha Dukung SDGs di Indonesia
Program Proper Ajak Dunia Usaha Dukung SDGs di Indonesia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhJqC7zIRG17JRTq8OpyoQfa1zXqDenK_b_UdQHLcsW_iM9ElBDEVaorpDtIfvA-e8e7C7lfioMCEwKkhJbtVM6U34qj_zxOL77-4PmWv4LBN2iiil_3yyomiBBNMugGq_fTJgWpuZArxQ/s400/KLHK+gencar+jalankan+program+Proper+ke+dunia+usaha.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhJqC7zIRG17JRTq8OpyoQfa1zXqDenK_b_UdQHLcsW_iM9ElBDEVaorpDtIfvA-e8e7C7lfioMCEwKkhJbtVM6U34qj_zxOL77-4PmWv4LBN2iiil_3yyomiBBNMugGq_fTJgWpuZArxQ/s72-c/KLHK+gencar+jalankan+program+Proper+ke+dunia+usaha.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2018/12/program-proper-ajak-dunia-usaha-dukung.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2018/12/program-proper-ajak-dunia-usaha-dukung.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy