Mau Mahir Menulis, Ikuti Pelatihan Satupena Secara Gratis

“Teknologi membuat dunia penulis terbelah menjadi dua dunia. Pertama, mereka yang tak lagi bisa survive hanya dengan kerja menulis. Publik semakin ter

Satupena ajak masyarakat gemar menulis
Jakarta (Indonesia Mandiri) – “Teknologi membuat dunia penulis terbelah menjadi dua dunia. Pertama, mereka yang tak lagi bisa survive hanya dengan kerja menulis. Publik semakin terbiasa dengan hiburan dan buku gratis lewat internet,” ujar Ketua Umum Perkumpulan Penulis Indonesia Satupena Denny JA dalam keterangannya di Jakarta (13/11).

“Di sisi lain, ada penulis yang menjadi triluner di luar negeri. Karya mereka tak hanya menjadi film dan serial TV, tapi juga menjadi theme park dan game seperti Harry Potter karya J.K. Rowling,” sambungnya.

Ini yang melatarbelakangi Satupena ikut serta dalam menumbuhkembangkan bibit kepenulisan bagi di masyarakat serta mempertajamnya wawasan entrepreneurship melalui pelatihan daring gratis. Pelatihan ini mengangkat tema “Penulisan Fiksi dan Esai Serta Tip Berwirausaha”, akan berlangsung pada 15 hingga 18 November 2022.

Pelatihan dibuka untuk umum bagi siapapun yang tertarik dengan dunia kepenulisan tanpa dipungut biaya. “Satupena berupaya memberikan training kepada penulis dari Aceh hingga Papua untuk membuka mata. Di samping skill menulis yang dipertajam, pelatihan ini juga membuka wawasan entrepreneurship,” jelas Denny JA.

Hal senada juga diungkapkan oleh Ketua Pelaksana Pelatihan, Jonminofri. "Pelatihan menulis ini adalah salah satu usaha Satupena untuk meningkatkan keterampilan menulis, dan menciptakan penulis baru," terangnya.
Menulis juga dapat meraih penghasilan
Dalam pelatihan ini, sejumlah materi disampaikan, antara lain mengenai penulisan karya ilmiah popular, penulisan esai, tip wirausaha bagi penulis, penceritaan fiksi serta konten media sosial. Pengajarnya antara lain Direktur Utama Narabahasa Ivan Lanin, pendiri Kapitulis Zarry Hendrik dan penulis Akmal Nasery Basral.

Selain itu, fasilitas lain yang akan diberikan dari pelatihan ini adalah rekaman kelas, materi kelas dan sertifikat elektronik. Berminta? Bisa mendaftar dan mengisi form berikut: https://t.ly/2m7D (ma).

Foto: Istimewa
الاسم

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
rtl
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Mau Mahir Menulis, Ikuti Pelatihan Satupena Secara Gratis
Mau Mahir Menulis, Ikuti Pelatihan Satupena Secara Gratis
“Teknologi membuat dunia penulis terbelah menjadi dua dunia. Pertama, mereka yang tak lagi bisa survive hanya dengan kerja menulis. Publik semakin ter
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjWwWr8MOB5aAGIDw2P0rQQhDXTs2KTLJTKkfDa9n3Sq5h4PUJGwa0yLJCKF7-xUXBceZ4ChcLXkfT6J6YUwAiLNj1AdiMJbNJuwuxhfLHxO0I3yKR6Z2xzZ6R2dLzo93pfpnoJtCBYLzHj2BKAwIm36meVqF5CClOuJgk2A7mFkpEscR75UVEI2pH1/w640-h360/WhatsApp%20Image%202022-11-13%20at%2020.38.04.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjWwWr8MOB5aAGIDw2P0rQQhDXTs2KTLJTKkfDa9n3Sq5h4PUJGwa0yLJCKF7-xUXBceZ4ChcLXkfT6J6YUwAiLNj1AdiMJbNJuwuxhfLHxO0I3yKR6Z2xzZ6R2dLzo93pfpnoJtCBYLzHj2BKAwIm36meVqF5CClOuJgk2A7mFkpEscR75UVEI2pH1/s72-w640-c-h360/WhatsApp%20Image%202022-11-13%20at%2020.38.04.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2022/11/mau-mahir-menulis-ikuti-pelatihan.html?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2022/11/mau-mahir-menulis-ikuti-pelatihan.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy