Satgas TNI Bantu Rekrut Angkatan Bersenjata Afrika Tengah

Afrika Tengah (IndonesiaMandiri) – Prajurit TNI yang terlibat dalam misi perdamaian dibawah Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations/UN), di Afrika Tengah, ikut terlibat membentuk Angkatan Bersenjata lokal. TNI dari Satuan Tugas Kompi Zeni (Satgas Kizi) TNI XXXVII-F Multi-Dimensional Integrated Stabilization Mission in Central African Republic (Minusca CAR) yang dipimpin Letkol Czi Irsad Wilyarto, ikut membantu proses penerimaan calon tentara (werving) Angkatan Bersenjata Afrika Tengah (Forces Armees centrafricaines / Faca), di stadion barthelemy boganda, lapangan Lycee des Rapides dan centre national de la jeunese et des sport Republik Afrika Tengah, beberapa hari lalu.

TNI terlibat aktif mulai proses rekrut hingga tes fisik pengembangan Angkatan Bersenjata Afrika Tengah
Afrika Tengah (IndonesiaMandiri) – Prajurit TNI yang terlibat dalam misi perdamaian dibawah Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations/UN), di Afrika Tengah, ikut terlibat membentuk Angkatan Bersenjata lokal. 

TNI dari Satuan Tugas Kompi Zeni (Satgas Kizi) TNI XXXVII-F Multi-Dimensional Integrated Stabilization Mission in Central African Republic (Minusca CAR) yang dipimpin Letkol Czi Irsad Wilyarto, ikut membantu proses penerimaan calon tentara (werving) Angkatan Bersenjata Afrika Tengah (Forces Armees centrafricaines / Faca), di stadion barthelemy boganda, lapangan Lycee des Rapides dan centre national de la jeunese et des sport Republik Afrika Tengah, beberapa hari lalu. 
Proses seleksi ini dikhususkan bagi warga asli Republik Afrika Tengah, digelar guna menjaring putra dan putri terbaik untuk mengabdikan diri kepada negara melalui Faca. "Tercatat sejumlah 300 orang yang bersaing agar dapat menjadi seorang Forces Armees centrafricaines," ujar Dansatgas Letkol Czi Irsad Wilyarto.
Dalam kegiatan seleksi  Forces Armees centrafricaines/Faca, peserta wajib mengikuti tes jasmani kegiatan, terdiri dari materi Lari 1200 meter, push up 45 kali dan sit up 45 kali. Kini,  peserta masih mengikuti seleksi dan selanjutnya akan diakomodir untuk mengikuti seleksi ketahap berikutnya.
Menurut Dansatgas, kegiatan ini merupakan "tugas dari UN Minusca untuk membantu pemerintah setempat, kita sudah menugaskan 15 personil testor, yang terdiri dari prajurit 12 penguji dan 3 Kesehatan" (ma).
الاسم

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
rtl
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Satgas TNI Bantu Rekrut Angkatan Bersenjata Afrika Tengah
Satgas TNI Bantu Rekrut Angkatan Bersenjata Afrika Tengah
Afrika Tengah (IndonesiaMandiri) – Prajurit TNI yang terlibat dalam misi perdamaian dibawah Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations/UN), di Afrika Tengah, ikut terlibat membentuk Angkatan Bersenjata lokal. TNI dari Satuan Tugas Kompi Zeni (Satgas Kizi) TNI XXXVII-F Multi-Dimensional Integrated Stabilization Mission in Central African Republic (Minusca CAR) yang dipimpin Letkol Czi Irsad Wilyarto, ikut membantu proses penerimaan calon tentara (werving) Angkatan Bersenjata Afrika Tengah (Forces Armees centrafricaines / Faca), di stadion barthelemy boganda, lapangan Lycee des Rapides dan centre national de la jeunese et des sport Republik Afrika Tengah, beberapa hari lalu.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhDLeAsGnZ1_5tTYa5iEyYDNrmBS0lg_9tiIEqelGtrx_Tc7I8d_cQ6eUYPfwkRebDu_QTDTKAPa4scPLPfp9YQsWVMqPmy3hz3YCLJzN1xJPK6VZW0sAiYOdEFgNc1oyVlMsI7VdYzkZc/s400/Attachment-1.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhDLeAsGnZ1_5tTYa5iEyYDNrmBS0lg_9tiIEqelGtrx_Tc7I8d_cQ6eUYPfwkRebDu_QTDTKAPa4scPLPfp9YQsWVMqPmy3hz3YCLJzN1xJPK6VZW0sAiYOdEFgNc1oyVlMsI7VdYzkZc/s72-c/Attachment-1.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2020/08/satgas-tni-bantu-rekrut-angkatan.html?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2020/08/satgas-tni-bantu-rekrut-angkatan.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy