Kementerian Pariwisata Ekonomi Kreatif Lantik Pejabat Eselon I dan II

Para pejabat Eselon I dan II Kemenparekraf saat dilantik Jakarta ( IndonesiaMandiri ) - “Salah satu pesan penting saya, saya berharap k...

Para pejabat Eselon I dan II Kemenparekraf saat dilantik
Jakarta (IndonesiaMandiri) - “Salah satu pesan penting saya, saya berharap kepada bapak ibu sekalian, jangan hanya berorientasi pada proses. Orientasi kepada hasil, karena hasil itulah yang akhirnya membawa kemajuan untuk bangsa dan negara kita,” ucap Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif saat melantik Pejabat Pimpinan Tinggi Madya (Eselon I) dan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II) di Gedung Sapta Pesona Jakarta (5/2).

Wishnutama berharap agar pejabat yang baru dilantik amanah menjalankan tugas, bekerja keras, serta tidak melakukan korupsi kolusi dan nepotisme, sesuai dengan sumpah jabatan. “Oleh karena itu, mindset-nya adalah hasil. Proses mengikuti, proses harus berjalan dengan benar yang berujung hasil,” katanya.

Selain itu Wishnutama berpesan kepada para pejabat yang baru dilantik agar tidak terjebak dalam rutinitas zona nyaman. Para pejabat harus mampu melakukan inovasi dan kreasi mengikuti perubahan zaman yang bergerak begitu cepat.
Yang dilantik 11 Pejabat Pimpinan Tinggi Madya (Eselon I) dan 38 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II). Para pejabat tersebut akan menempati posisi di dalam struktur baru organisasi Kemenparkraf/Baparekraf.

Selain itu, ia juga memperkenalkan tiga staf khusus (Stafsus) menteri. Mereka adalah Ardan Adiperdana sebagai Staf Khusus Menteri Bidang Akuntabilitas, lalu ada Ricky Yoseph Pesik sebagai Staf Khusus Menteri Bidang Digital dan Industri Kreatif, dan Kombespol Adi Deriyan sebagai Staf Khusus Menteri Bidang Keamanan.

Menparekraf Wishnutama ingatkan pejabat di lingkungannya tak terjebak dengan rutinitas dan zona nyaman
Berikut Nama Lengkap dan Jabatan Pimpinan Tinggi Madya (Eselon I) di lingkungan Kemenparekraf:

-Sekretaris Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Sekretaris Utama Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Ni Wayan Giri Adnyani
-Inspektur Utama Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Restog Krisna Kusumash
-Deputi Bidang Kebijakan Strategis Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif R Kurleni Ukar
-Deputi Bidang Destinasi dan Infrastruktur Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Hari Santosa Sungkari
-Deputi Bidang Industri dan Investasi Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Fadjar Hutomo
-Deputi Bidang Pemasaran Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif *Nia Niscaya
-Deputi Bidang Produk Wisata dan Penyelenggaran Kegiatan (Events) Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif *Rizki Handayani Mustafa
-Staf Ahli Bidang Reformasi Birokrasi dan Regulasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Ari Juliano Gema
-Staf Ahli Bidang Pengembangan Usaha Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Dadang Rizki Ratman
-Staf Ahli Bidang Inovasi dan Kreativitas Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Josua Puji Mulia Simanjuntak
-Staf Ahli Bidang Pembangunan Berkelanjutan dan Konservasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Fransiskus Xaverius Teguh (ma).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Kementerian Pariwisata Ekonomi Kreatif Lantik Pejabat Eselon I dan II
Kementerian Pariwisata Ekonomi Kreatif Lantik Pejabat Eselon I dan II
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhNUvflR7l9g6YL8rceeDd42JuUBNzskslYq0zPnmBIb_uuXaFlngSB_DKcGVmsWQwKHaeuD1loqJOx0AFBni1-DjRI7i4jxpTyAx0t_ssY8jM590-uhyphenhyphenZco6eNoGtbjelhMwpYwpA7o78/s400/PHOTO-2020-02-06-20-05-14.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhNUvflR7l9g6YL8rceeDd42JuUBNzskslYq0zPnmBIb_uuXaFlngSB_DKcGVmsWQwKHaeuD1loqJOx0AFBni1-DjRI7i4jxpTyAx0t_ssY8jM590-uhyphenhyphenZco6eNoGtbjelhMwpYwpA7o78/s72-c/PHOTO-2020-02-06-20-05-14.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2020/02/kementerian-pariwisata-ekonomi-kreatif.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2020/02/kementerian-pariwisata-ekonomi-kreatif.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy