Prajurit TNI Kopda Kuasai Hardius Rusman Bisa Bicara Tujuh Bahasa Asing

Kopda Harius Usman (kiri) bersama Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto Jakarta ( IndonesiaMandiri ) - Prajurit TNI berpangkat Kopr...

Kopda Harius Usman (kiri) bersama Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto
Jakarta (IndonesiaMandiri) - Prajurit TNI berpangkat Kopral Dua (Kopda) bernama Hardius Rusman memiliki kepiawaian menguasai tujuh bahasa asing yaitu bahasa Jerman, Prancis, Portugis, Belanda, Spanyol, Inggris dan Itali.
Yang lebih menarik dari Kopda Hardius Rusman adalah dirinya tidak pernah belajar secara formal untuk menguasai tujuh bahasa asing tersebut, dan hanya belajar melalui WhatsApp Group yang beranggotakan dari berbagai negara.

Kopda Hardius Rusman yang bertugas di Kodim 0111/Bireuen Kodam Iskandar Muda (IM) merupakan lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) 2 Bengkulu Selatan tahun 2004 lalu. Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto saat menerima Kopda Hardius Rusman di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta (7/10) mengatakan kemampuan yang diberikan kepada Kopda Hardius Rusman merupakan karunia dari Allah SWT.


“Dengan kemampuan menguasai tujuh bahasa asing, diharapkan Kopda Hardius Rusman bisa memberikan kontribusi kepada masyarakat pada umumnya dan institusi TNI pada khususnya,” ucapnya.
Menurut Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, saat ini sudah ada prajurit TNI berpangkat terendah yang memiliki kemampuan tujuh bahasa asing. “Prajurit ini bisa menjadi contoh dan memberikan motivasi kepada prajurit-prajurit lainnya,” harapnya (dh).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Prajurit TNI Kopda Kuasai Hardius Rusman Bisa Bicara Tujuh Bahasa Asing
Prajurit TNI Kopda Kuasai Hardius Rusman Bisa Bicara Tujuh Bahasa Asing
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj0i_h5HrdaQMTdr6jdXYv1uXlagBbKKRyQuxuhHKzb80yaTaamTCc5OnNWpgsp5oX_S_dNkjHH8O1z1oTmmu8ZKjmWMvEmmx24rgVq1-SPJv4Wdq8uSpJDgvJaBN-HaIcJ3jOGtUCSeFY/s400/PHOTO-2019-10-07-13-24-12.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj0i_h5HrdaQMTdr6jdXYv1uXlagBbKKRyQuxuhHKzb80yaTaamTCc5OnNWpgsp5oX_S_dNkjHH8O1z1oTmmu8ZKjmWMvEmmx24rgVq1-SPJv4Wdq8uSpJDgvJaBN-HaIcJ3jOGtUCSeFY/s72-c/PHOTO-2019-10-07-13-24-12.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/10/prajurit-tni-kopda-kuasai-hardius.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/10/prajurit-tni-kopda-kuasai-hardius.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy