Berkarya Di masa pandemi

Subang (IndonesiaMandiri) – Perca kain yang banyak dihasilkan oleh industri, ternyata jika dikelola dengan baik mampu meningkatkan Nilai ekonominya.

Usup sedang memberi pelatihan
Subang (IndonesiaMandiri) – Perca kain yang banyak dihasilkan oleh industri, ternyata jika dikelola dengan baik mampu meningkatkan Nilai ekonominya.

Hal ini juga dilakukan sekelompok pemuda di bilangan Dusun Sukaresmi  desa Pabuaran - Subang. 

Kelompok yang diprakarsai oleh Tatang Sutisna, Usup Supriadi, Andri Rosadi, dan Ari mencoba menggaet beberapa pengusaha untuk diajak bekerjasama memproduksi majun atau kain lap yang berbahan potongan perca.

Imam (kiri) kunjungan kerja, Toing (Peci Hitam)
Ditemui di lokasi kerja Mereka, Tatang  yang akrab disapa Toing menjelaskan "ide ini berawal Dari seringnya saya melihat banyak kain perca yang kadang tidak dilirik, karena nilai ekonomisnya rendah, akhirnya kami bersama mencoba membuat  proposal bisnis dan akhirnya jadilah workshop ini" ujarnya.
 
Disampaikan oleh Toing, lokasi workshop miliknya juga membuka pelatihan menjahit untuk mereka yang ingin memiliki keahlian, selanjutnya akan ditawarkan kerjasama memproduksi majun.

Proses pemisahan ukuran perca oleh Andri
"Kami juga membuka diri untuk Melatih warga atau siapapun yang ingin memiliki skill menjahit" pungkas Usup yang didapuk sebagai instruktur di workshop mereka. 

Toing menyampaikan bidang usaha ini mampu memberikan benefit yang baik jika betul betul ditekuni, dan memiliki potensi yang baik bagi warga juga, karenanya sangat penting jika usaha ini dikembangkan bersama secara profesional dengan berbagai pihak dan instansi. 

Hasil Produksi
"Usaha ini mungkin terlihat terlalu sederhana, tetapi saya yakin mampu memberikan hal positif terlebih derivative kain perca juga masih banyak untuk dijadikan produk kreatifitas bernilai ekonomis, dan akan mampu menjadi solusi ekonomi di Masa Pandemi ini" pungkas Andri anggota team yang bekerja di salah satu perusahaan di sekitar wilayah ini.

Di akhir perbincangan, Toing menyampaikan pentingnya membangun kerjasama untuk mengembangkan usaha Berbasis Padat Karya ini, " jika terdapat nilai ekonomi di Sekitar kita, rasanya tidak Perlu jauh keluar mencari pekerjaan "
الاسم

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
rtl
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Berkarya Di masa pandemi
Berkarya Di masa pandemi
Subang (IndonesiaMandiri) – Perca kain yang banyak dihasilkan oleh industri, ternyata jika dikelola dengan baik mampu meningkatkan Nilai ekonominya.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiseeTet3o9_ZtPfaKBpAlAMIMesZBA90fy6CFiGPYaT8os49W3rYtyRKFQA71NQMsK1ZEk0NUdUmXOvDThSFbae1Vnb-QukJJirWLG8B3rn4ZeQXPN_7_cc_kSuc8in-59dcZ60-AQslQ/w400-h288/IMG_20210713_145443_985.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiseeTet3o9_ZtPfaKBpAlAMIMesZBA90fy6CFiGPYaT8os49W3rYtyRKFQA71NQMsK1ZEk0NUdUmXOvDThSFbae1Vnb-QukJJirWLG8B3rn4ZeQXPN_7_cc_kSuc8in-59dcZ60-AQslQ/s72-w400-c-h288/IMG_20210713_145443_985.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2021/07/berkarya-di-masa-pandemi.html?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2021/07/berkarya-di-masa-pandemi.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy