Kemenparekraf Dorong Pelaku Ekonomi Lebih Produktif

Bantuan Pemerintah untuk pelaku ekonomi kreatif terus ditingkatkan  Kemenparekraf Jakarta ( IndonesiaMandiri ) - Kementerian Pariwisata...

Bantuan Pemerintah untuk pelaku ekonomi kreatif terus ditingkatkan  Kemenparekraf
Jakarta (IndonesiaMandiri) - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) beri stimulan berupa Bantuan Pemerintah (Banper) kepada 44 pelaku ekonomi kreatif seluruh Indonesia. Bantuan diserahkan langsung Menparekraf Wishnutama Kusubandio di Balairung Soesilo Soedarman, Jakarta (16/12).


Wishnutama menjelaskan, Program Banper Bekraf berlangsung sejak 2017 hingga sekarang telah membantu 142 para penerima Banper dari komunitas ekonomi kreatif tersebar di berbagai daerah di Indonesia. “Dulu Bekraf sekarang bergabung menjadi Kemenparekraf/Baparekraf. Telah banyak infrastruktur pembangunan ekonomi kreatif. Nantinya kita akan buat lebih banyak seperti membuat workshop training, hingga akses permodalan. Karena kita sudah bersama (Kemenpar dan Bekraf) akan bersinergi dan ekosistem yang sangat menunjang satu sama lain,” ucapnya.



Wishnutama melanjutkan, pemberian bantuan itu diharapkan bisa menjadi stimulus agar ekonomi kreatif di taraf terkecil seperti komunitas-komunitas bisa kian geliat dan tersebar hingga ke seluruh pedesaan di Indonesia. “Pesan dari Presiden kepada kami, ekonomi kreatif harus dirasakan di kota-kota kecil hingga ke pedesaan. Dan dengan pariwisata bisa disinergikan sehingga memberikan dampak langsung kepada masyarakat, menciptakan lapangan kerja, hingga dapat menciptakan kesejahteraan bagi para pelaku industri ekonomi kreatif ke depan,” paparnya.



Menparekraf mencontohkan Kota Ambon yang belum lama ini dinobatkan sebagai kota musik oleh UNESCO. Ia mengatakan, antara ekonomi kreatif dan pariwisata di Ambon bisa dikemas sehingga ekosistem di sana buka peluang sinergi pariwisata dan ekonomi kreatif, dan jadi tulang punggung ekonomi Indonesia ke depan.



Menurut Deputi Bidang Infrastruktur Bekraf Hari Santosa Sungkari, Banper Bekraf 2019 mencapai total Rp48 miliar. “Banper Bekraf nantinya akan dilanjutkan untuk mendukung ekonomi kreatif di 5 destinasi super prioritas meliputi Danau Toba, Borobudur, Mandalika, Labuan Bajo, dan Likupang,” ungkap Hari (pn/ma).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Kemenparekraf Dorong Pelaku Ekonomi Lebih Produktif
Kemenparekraf Dorong Pelaku Ekonomi Lebih Produktif
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi18uGBsleDvsnwiTbbGCcIe1HnIXLmnat1KcY1TC2MxEcGHtIWQg7EPKMhCqRDGnlwOsZiLAaFodWT8Dcj7ASIHSgqe7JUlLRZCsKLlH_yrTPfmN9ZGrLRhzhRZ4vHfT4o7Mq1fLA19Vw/s400/PHOTO-2019-12-17-09-17-36.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi18uGBsleDvsnwiTbbGCcIe1HnIXLmnat1KcY1TC2MxEcGHtIWQg7EPKMhCqRDGnlwOsZiLAaFodWT8Dcj7ASIHSgqe7JUlLRZCsKLlH_yrTPfmN9ZGrLRhzhRZ4vHfT4o7Mq1fLA19Vw/s72-c/PHOTO-2019-12-17-09-17-36.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/12/kemenparekaf-dorong-pelaku-ekonomi.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/12/kemenparekaf-dorong-pelaku-ekonomi.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy