Pushidrosal Permudah Akses Tol Laut Wilayah Timur Indonesia

Kapushidrosal beri paparan di Pemkab Pulau Buru Namlea/Maluku (IndonesiaMandiri) - Kepala Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkata...

Kapushidrosal beri paparan di Pemkab Pulau Buru

Namlea/Maluku (IndonesiaMandiri) - Kepala Pusat Hidrografi dan Oseanografi TNI Angkatan laut (Kapushidrosal) Laksamana Muda TNI Harjo Susmoro, melakukan inspeksi Survei Hidro-Oseanografi timmya di Pelabuhan Namlea, Maluku (3/4). Kapushidrosal didampingi Diropssurta Kolonel Laut (KH) Haris Djoko Nugroho dan Wakil Bupati Pulau Buru Amustofa Besan serta segenap pejabat Pemda Kabupaten Pulau Buru, Maluku meninjau secara langsung Posko tim Survei di Pelabuhan Namlea, untuk melihat keakuratan data Lembar Lukis Lapangan (LLL) yang sudah dihasilkan agar sesuai dengan standard SP. 44 seperti ditetapkan organisasi Hidrografi Internasional/ International Hydrographic organization (IHO).

Kapushidrosal menyampaikan, lembaganya akan mendukung, membantu Pemda Kabupaten Pulau Buru dalam memutakhirkan data alur dan Pelabuhan Namlea di Pulau Buru, guna mendukung percepatan program Tol Laut di Wilayah Timur Indonesia. Dengan demikian, Kabupaten Buru dapat mengembangkan Objek Wisata yang ada dan kapal-kapal memudahkan lalu lintas kapal ke Pulau Buru agar terjamin keselamatan pelayarannya.

Pada inspeksi ini, orang nomor satu di Pushidrosal ini terima paparan dari Komandan Unit Survei Mayor Laut (P) A. Agus Sutomo, meliputi teknis dan metode survei serta hasil survei yang sedang dilaksanakan, antara lain: penggambaran detail angka kedalaman laut dan kontur, bahaya navigasi dan kedangkalan yang ditemukan serta nantinya digambarkan alur masuk pelabuhan direkomendasikan. Disamping itu dilaksanakan juga pengamatan oseanografi, meteorologi dan informasi geografi maritim.

Survei hidro-oseanografi di Pelabuhan Namlea disamping untuk menjamin keselamatan navigasi dan keamanan pelayaran, juga mendukung tol laut dan konektivitas antar pulau di kawasan timur Indonesia, mengingat perairan Namlea merupakan jalur utama dari pelabuhan Tanjung Perak menuju Sorong. Pelabuhan Namlea juga merupakan transportasi utama di Kabupaten Buru dengan pulau-pulau sekitar termasuk dengan kota Ambon, Ibukota Provinsi Maluku (ma).


الاسم

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
rtl
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Pushidrosal Permudah Akses Tol Laut Wilayah Timur Indonesia
Pushidrosal Permudah Akses Tol Laut Wilayah Timur Indonesia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEireTUsi6TjtiEUv1cYfmr_iIr4WpA6CboG2dchivywPf3Qhyphenhyphen6uw-ZcmA4CdaWDLCegIQRLUVlvU2259Z8tI1LI7hKNkRDnRJ4lEi0uWeBdUP90M8JqayOq7HQjrndfXoPRUQGgf8TN_as/s400/Kapushidrosal+beri+paparan+di+Pemkab+Pulau+Buru.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEireTUsi6TjtiEUv1cYfmr_iIr4WpA6CboG2dchivywPf3Qhyphenhyphen6uw-ZcmA4CdaWDLCegIQRLUVlvU2259Z8tI1LI7hKNkRDnRJ4lEi0uWeBdUP90M8JqayOq7HQjrndfXoPRUQGgf8TN_as/s72-c/Kapushidrosal+beri+paparan+di+Pemkab+Pulau+Buru.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/04/pushidrosal-permudah-akses-tol-laut.html?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/?hl=ar
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/04/pushidrosal-permudah-akses-tol-laut.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy