Pemerintah Pacu Percepatan Empat Destinasi Wisata "Super Prioritas”

Wapres Jusuf Kalla berharap pariwisata jadi andalan Jakarta (IndonesiaMandiri) - Pemerintah Indonesia mendorong percepatan pembanguna...

Wapres Jusuf Kalla berharap pariwisata jadi andalan
Jakarta (IndonesiaMandiri) - Pemerintah Indonesia mendorong percepatan pembangunan sektor pariwisata di empat destinasi "super" prioritas”, yakni Mandalika, Labuan Bajo, Borobudur, dan Danau Toba. Empat destinasi wisata ini merupakan bagian dari 10 destinasi pariwisata prioritas yang sedang terus dikembangkan sebagai Bali Baru. Wakil Presiden Republik Indonesia Jusuf Kalla dalam Rapat Pengembangan Sektor Pariwisata dengan beberapa menteri Kabinet Kerja di kantor Wakil Presiden RI menekankan pentingnya pengembangan sektor pariwisata di destinasi prioritas (13/2).

Rapat tersebut dihadiri oleh Menko Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan, Menko Perekonomian Darmin Nasution, Menteri Pariwisata Arief Yahya, Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Menteri PU-Pera Basuki Hadimuljono, Menteri LHK Siti Nurbaya Bakar, Menteri BUMN Rini Soemarno, Menteri Kominfo Rudiantara, Menteri ATR/BPN Sofyan Jalil, Menteri PPN/Kepala Bappenas, Bambang Brodjonegoro, Kepala Bekraf Triawan Munaf, dan Kepala BKPM Thomas Lembong.

Mandalika, Labuan Bajo, Borobudur&Toba jadi “Super Prioritas” unggulan wisata
"Pengembangan sektor pariwisata ini sangat penting. Karena memiliki potensi penyumbang devisa nomor satu di Indonesia. Khususnya pengembangan untuk 4 Destinasi “Super Prioritas“. Saat ini devisa pariwisata sudah mencapai USD 17 miliar. Bahkan melebihi sektor-sektor lain yang selama ini menjadi unggulan,” ujar Wapres JK.


Menteri Pariwisata Arief Yahya juga menambahkan, “pertumbuhan pariwisata Indonesia mencapai 22 persen, lebih tinggi daripada rata-rata global, yang hanya sebesar 6,4 persen.” Selain itu, menurut Arief, penerapan digitalisasi yang maksimal, membuat pertumbuhan sektor pariwisata Indonesia tumbuh pesat.

“Langkah digitalisasi menjadi keharusan saat ini karena 70 persen pasar wisata mencari, melihat, dan mempelajari destinasi secara online sebelum melakukan perjalanan. Melalui digital, konsumen mendapatkan layanan lebih tapi dengan biaya lebih rendah," ujar Arief (ay/ma).

Foto: Dok. Kemenpar/abri
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,192,Ekonomi Politik,4,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,62,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Pemerintah Pacu Percepatan Empat Destinasi Wisata "Super Prioritas”
Pemerintah Pacu Percepatan Empat Destinasi Wisata "Super Prioritas”
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjYhqK3UHvLVHV5vcmSrgwyTfW3FJmqeQt7YD5sGEKVORQuuDLr3xodREhDfhvyLwFUUiZQcoHf17ouzmZQqN357yvJFTzhyATZs3VoE-Kjznkji8oc2tiY9bEDikIo4IzwTlK0svtttH0/s400/PHOTO-2019-02-14-08-00-12.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjYhqK3UHvLVHV5vcmSrgwyTfW3FJmqeQt7YD5sGEKVORQuuDLr3xodREhDfhvyLwFUUiZQcoHf17ouzmZQqN357yvJFTzhyATZs3VoE-Kjznkji8oc2tiY9bEDikIo4IzwTlK0svtttH0/s72-c/PHOTO-2019-02-14-08-00-12.jpg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/02/pemerintah-pacu-percepatan-empat.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2019/02/pemerintah-pacu-percepatan-empat.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy